Tip Sukses Bisnis Jaringan
Bisnis jaringan sudah dikenal luas oleh masyarakat dunia, termasuk Indonesia. Ada banyak perusahaan berbasis jaringan yang biasa disebut Multi Level Marketing (MLM). Bisnis jaringan memiliki banyak kelebihan dibandingkan dengan bisnis konvensional dengan menjual produk di toko menunggu pelanggan. Dengan sistem jaringan, jangkauan pemasarannya bisa lebih luas tanpa membutuhkan biaya yang besar.
- Published in Ruang Review
Meraih Sukses dengan Jiwa dan Pikiran
Ternyata, orang-orang besar meraih kesuksesannya dengan penuh perjuangan dengan latar belakang yang berbeda-beda. Kesuksesan yang diraih, bukan karena warisan harta dari kedua orangtuanya. Mereka mendapatkannya dari jerih payah, bahkan belum terlintas dalam benak kita akan kesusahan mereka di masa-masa awal hidupnya.
- Published in Ruang Review
Menjadi Kuat dengan Kelemahan
Kita sering mendengar ungkapan, “Tidak ada manusia yang sempurna”. Ungkapan ini tidak salah dan setiap orang menyadari akan hal itu. Masing-masing orang setidaknya memiliki kelemahan, kegelisahan, maupun kerentanan yang secara teratur menyandung langkahnya. Bahkan, sekalipun ada orang yang berkeras bahwa dirinya tidak memiliki kekurangan, tapi justru di sana pulalah letak kelemahannya.
- Published in Ruang Review